Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
Buka Taklimat Awal Audit Kinerja Tahap II, Kapolda Riau Tekankan Hal Ini
Rabu, 20-10-2021 - 07:01:12 WIB
TERKAIT:
   
 

GardaTerkini.com, Pekanbaru - Kapolda Riau Irjen Agung Setia Imam Effendi membuka secara resmi dimulainya Audit Kinerja Tahap II oleh Tim Itwasda Polda bagi seluruh satuan kerja Polda Riau pada Senin (18/10/2021) diaula Tribrata Mapolda Jl Patimurra 13 Pekanbaru.

Irwasda Polda Riau Kombes Hermansyah mengatakan audit kinerja merupakan bagian dari proses managerial yang dilaksanakan sebagai proses Controlling, untuk mengetahui sejauhmana efektifitas aspek pelaksanaan dan pengendalian program kegiatan pada satuan kerja termasuk pertanggung jawaban pengelolaan keuangan negara.

“Audit kinerja perlu dilaksanakan untuk memastikan apakah kinerja telah dilakukan secara benar, apakah sudah tercapai secara efektif, efisien dan ekonomis serta apakah sudah sesuai ketaatan terhadap peraturan perundangan yang berlaku,” paparnya.

Diakuinya, sebagai penjabaran sasaran strategis pihaknya melakukan laksanakan langkah dengan meningkatkan penanganan public complain diantaranya dengan mensinergikan penanganan pengaduan masyarakat antara Itwasda, Ditreskrim dan juga Bidpropam menggunakan sistem pengaduan masyarakat Berbasis Tehnologi Informasi.

“Kegiatan audit akan difokuskan  pada pemeriksaan kualitas pelayanan masyarakat, pelaksanaan operasi Kepolisian dan program prioritas Polri serta akuntabilitas anggaran pada seluruh satuan kerja jajaran dalam upaya mewujudkan Polri yang lebih baik dan bersih dari perilaku KKN (Good Governance And Clean Government),” sambungnya.

Kapolda Irjen Agung dalam arahannya menegaskan
agar setiap satuan kerja bisa mempertanggung jawaban anggaran yang di berikan oleh pemerintah.
 
“Kita ingin mencapai sesuatu aspek yang efesiensi dan herbilitas dengan anggaran kita yang cukup besar. Harus dibuat perencanaan dan konsep kegiatan, tetmasuk anggaran dengan capaian yang terukur,” papar Agung.

Irjen Agung memberikan penekanan kepada seluruh jajaran Polda Riau untuk fokus bekerja sesuai dengan Job descriptionnya masing masing.

“Selesaikan pekerjaan dengan akuntabel, auditibel dan kita harus berkreasi, berinovasi dan berkolaborasi dengan hal hal yang baru agar pencapaian hasil yang optimal,” ujarnya.

Kapolda berharap dengan pelaksanaan audit kinerja, seluruh satuan kewilayah Polda akan menjadi semakin baik dan berkualitas sehingga institusi kepolisian lebih siap menghadapi setiap tantangan dengan tangan dan sumberdaya manusia yang kreatif, bekerja secara efektif efesien hingga tercapainya target.***




 
Berita Lainnya :
  • Polsek Mandau Bersama Gabungan BKO Polres Bengkalis, Adakan Ops Cipkon di Wilayah Hukum
  • Anggota Lantas Kandis Bersama Warga Gotong-royong Bersihkan Jalan Lintas
  • Bupati Bengkalis Ikuti Rakor Pemerintah Daerah dan Pemerintah Desa Se-Riau
  • Bawaslu Kabupaten Kerinci Disorot Terkait Perekrutan Panwascam
  • Pemerintah Pusat Alokasikan Anggaran Sesuai Kebutuhan Daerah
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Polsek Mandau Bersama Gabungan BKO Polres Bengkalis, Adakan Ops Cipkon di Wilayah Hukum
    02 Anggota Lantas Kandis Bersama Warga Gotong-royong Bersihkan Jalan Lintas
    03 Bupati Bengkalis Ikuti Rakor Pemerintah Daerah dan Pemerintah Desa Se-Riau
    04 Bawaslu Kabupaten Kerinci Disorot Terkait Perekrutan Panwascam
    05 Pemerintah Pusat Alokasikan Anggaran Sesuai Kebutuhan Daerah
    06 Firmansyah Kembalikan Formulir DPD Partai Nasdem Balon Bupati Muara Enim
    07 Surat Klarifikasi LSM & Media, Diduga Tak Digubris Kabalai PJN Riau Yohanis Tulak
    08 Wakil Bupati Pimpin Upacara Hardiknas, Dan Sampaikan Pesan Penting Mendikbudristek
    09 Diduga Pria Pelaku Penyalahgunaan Narkotika, Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak Amankan
    10 Mendagri Tito Karnavian Minta PWI Ikut Sosialisasikan Pilkada Damai
    11 Sambut Hardiknas 2024 Pemda Malteng Giat Bakti Massal
    12 Kapolres Siak Manfaatkan Inovasi Teknologi, Pimpin Pengamanan Unras Hari Buruh 2024
    13 PKS Permata Citra Rangau Salurkan CSR Bulanan Pada Warga Dan Santuni Anak Yatim
    14 Safari Halalbihalal Idulfitri Kembali Digelar, Bupati Sergai Kunjungi Kecamatan Sei Bamban, Tanjung
    15 Sergai Jadi Lokus Pendampingan Pra Penilaian Kepatuhan Pelayanan Publik oleh Ombudsman RI Perwakilan
    16 Bupati Sampaikan Sekitar 20 Persen Dana Pendidikan Untuk Peningkatan SDM Pendidik
    17 PJ Bupati Malteng Apresiasi Kegiatan Lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 9
    18 Pilkada Siak Mendatang, Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Untuk Pada Kader
    19 Pembangunan Mushalla Nur Iman Kampung Muara Bungkal, Polsek Sei Mandau Berbagi Bantuan
    20 Resmi Dilantik Pengurus DPP Onur Priode 2023-2027, Dilantik Oleh PJ Gubernur Riau SF Hariyanto
    21 Pengedar Sabu di Desa Koto Pait Kecamatan Talang Muandau Ditangkap Satreskrim Polres Bengkalis
    22 Harap Husni : PT Perkebunan Nusantara Mampu Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © GardaTerkini.com | Media Online | Bertindak demi Kebenaran