Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
Serahkan Bantuan Sembako oleh DPD PERINDO ke Warga Korban Kebakaran di Pinang Sebatang Timur
Sabtu, 27-05-2023 - 09:39:23 WIB
TERKAIT:
   
 

GardaTerkini.com, Siak - DPD Siak dan DPC Tualang Partai PERINDO menyerahkan Bantuan Sembako kepada warga yang terkena  musibah kebakaran dan memakan korban jiwa 2 orang di Desa Pinang Sebatang Timur, Kecamatan tualang, Kabupaten Siak. Jumaat (26/5/2023).

Kegiatan sosial itu dihadiri langsung Ketua DPD Siak Doni Aryanto, Ketua : DPC. Tualang Parbuntian Banjarnahor, Sekretaris DPC. Tualang  Muara Siregar dan di dampingi oleh Caleg Partai Perindo, Robinson Sianturi, Haposan Sinaga, Eben Banjarnahor, Daniel Hasibuan dan Ketua Pertimbangan Partai Perindo DPC. Tualang  Jamarlen Manalu, beserta Ketua Bapilu Yudi.

Penyerahan bantuan tersebut disaksikan RK dan Bhabinkamtibmas Pinang sebatang Timur Jumo Sihombing.

“Hari ini kita menyerahkan bantuan sembako kepada keluarga korban kebakaran dan langsung disaksikan pihak RK serta Bhabinkamtibmas,” ujar Parbuntian Banjarnahor kepada media ini.

Dikatakan pria yang akrab disapa Marbun ini semoga  bantuan itu dapat meringankan beban mereka yang tekena musibah.

“Kami sangat merasakan apa yang saat ini keluarga korban alami, mudah-mudahan dengan bantuan ini dapat bermanfaat bagi keluarga korban,” sebut Marbun.

Bantuan yang diserahkan lanjut Marbun murni bentuk rasa empati atau kepedulian antar sesama.

“Kami atas nama Perindo Kabupaten Siak khususnya Kecamatan Tualang menyampaikan duka cita yang mendalam atas terjadinya musibah kebakaran itu, kami doakan keluarga yang ditinggalkan bisa diberi ketabahan menghadapi cobaan yang diberikan tuhan,” pungkas Marbun.

Diketahui PERINDO merupakan salah satu partai yang lolos ikut pada Pemilu tahun 2024 di nakhodai Harry Tanoe Sudibyo yang tak asing lagi di dunia usaha Media. (Rls/Paijo)




 
Berita Lainnya :
  • Ditengah Perebutan Perahu Parpol Untuk Cabup Kerinci 2024-2029, Muncul Sosok Milenial Potensial EK
  • Wabup Bengkalis Bagus Santoso: Spirit Komitmen Berkelanjutan Bangun Daerah
  • Proyek Air Bersih & Pemulihan Jalan Senilai Rp.19 Miliar, Diduga Kadis PUPR Sekongkol Pada Rekanan
  • Jelang Idul Fitri 2024 Pemda Malteng Gelar Gerakan Pangan Murah
  • Suasana Idul Fitri 2024 di Kediaman Aipda Suharyanto, Personel Polsek Lubuk Dalam Halal Bihalal
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Ditengah Perebutan Perahu Parpol Untuk Cabup Kerinci 2024-2029, Muncul Sosok Milenial Potensial EK
    02 Wabup Bengkalis Bagus Santoso: Spirit Komitmen Berkelanjutan Bangun Daerah
    03 Proyek Air Bersih & Pemulihan Jalan Senilai Rp.19 Miliar, Diduga Kadis PUPR Sekongkol Pada Rekanan
    04 Jelang Idul Fitri 2024 Pemda Malteng Gelar Gerakan Pangan Murah
    05 Suasana Idul Fitri 2024 di Kediaman Aipda Suharyanto, Personel Polsek Lubuk Dalam Halal Bihalal
    06 Wakil Bupati Siak Husni Hadiri Halal Bihalal & Haul Yamani Ke-7 Besama Majelis Preman Langit
    07 Dambaan Jilid ke 2 Kembali Daftarkan Diri
    08 Pemkab Sergai Bersama Ombudsman RI Gelar Rapat Persiapan Penilaian Penyelenggaraan
    09 Siak Pukau Penonton di Panggung Utama MTQ Riau, Pawai Ta'aruf Aksi Teaterikal DKS
    10 Ragam Aksi Rombongan Pawai Pemkab Rohul Yang Ditunggu Masyarakat Dumai Dalam Pawai Taaruf MTQ
    11 Ersangkut Ambil Formulir Balon Bupati Muara Enim Di Partai PAN
    12 Rancangan Kerja Tahun 2025, Bupati Siak : Harus Menaikan Indek Kesejahteraan Masyarakat
    13 Ersangkut Putra Asli Benakat Ambil Formulir Daftar Calon Bupati Muara Enim di Partai Golkar & PDIP
    14 Diduga Penyalahgunaan Narkotika, Polres Siak Amankan Dua Orang Pelaku Suami Istri
    15 Kapolsek Tualang Bersama-Sama Jaga Kondusifitas, Halal Bihalal Dengan Todat Tomas
    16 Pemkab Bengkalis Melalui PUPR Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bukit Batu
    17 Antisipasi Lonjakan Arus Lebaran, Dishub Bengkalis Maksimalkan Pelayanan di Pelabuhan RoRo
    18 Usai Libur Idul Fitri 1445 H, Pimpin Apel Perdana Ini Pesan Bupati Alfedri
    19 Lembaga INPEST, Laporkan Dugaan Nepotisme GM Pelindo Tembilahan Area Rengat
    20 Bupati Kasmarni Gelar Open House di Wisma Daerah Sri Mahkota Bengkalis
    21 Proyek PHR Membahayakan Masyarakat, Dankoti DPD Khusus LLMB Tuah Sakti Temukan Galian Lobang
    22 Ribuan Warga Ikuti Malam Takbir Idul Fitri 1445 H, Yang Dilepas Oleh Camat Riki Rihadi
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © GardaTerkini.com | Media Online | Bertindak demi Kebenaran