Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
Polres Tanjung Balai Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Sholat Idul Adha
Rabu, 21-06-2023 - 18:06:03 WIB
Keterangan Foto : Sekdakot bersama Forkopimda.
TERKAIT:
   
 

GardaTerkini.com, Tanjungbalai - Bertempat di Aula Thamrin Munthe Pemko, Polres Tanjungbalai menghadiri Rapat Kooordinasi dalam rangka Persiapan Pelaksanaan Sholat Idul Adha dan Pawai Takbiran di Kota Tanjungbalai Tahun 1444 H / 2023 M, Rabu (21/06/2023)

Giat dihadiri Sekda Kota Tanjungbalai Nurmalini Marpaung S.Sos. Mi.Kom, Kabag Umum Pemko Tanjungbalai, Urmaini S.E, Plt. Kabag Kesra Pemko Tanjungbalai Hj. Ernawati, Mewakili Kabag Ops, Paursubbagdalops Bagops IPDA M.Irvan Prihaswan, Mewakili Kasat Intelkam, KBO Sat Intelkam IPTU Ridwan Nasution, mewakili Kasat Lantas Polres Tanjungbalai, KBO Sat Lantas IPTU Demonstar SH.MH, Mewakili Kakan Kesbangpol, Sekjen Kesbangpol Sofyan Pohann S.E, Mewakili Kadishub Pemko Tanjungbalai, Budi Erwansyah, Mewakili Kasat Pol PP Pemko Tanjungbalai, Evi Ariyani, Mewakili Dinas Lingkungan Hidup Pemko Tanjungbalai, Bangkit Yeyendi Nasution dan Mewakili Dinas Pertanian dan perternakan, Ihwan Fani.

Sekda Kota Tanjungbalai Nurmalini Marpaung S.Sos. Mi.Kom Menyampaikan, salam hormat kepada tamu/peserta rakor yang hadir Untuk kita ketahui bersama bahwa  Pelaksanaan Shola Idul Adha tahun 2023 ini dilaksanakan dengan waktu yang berbeda,  dimungkinkan akan ada yang melaksanakan sholat Idul Adha pada hari Rabu tanggal 28 Juni 2023 dan juga ada yang Umum melaksanakan Sholat Idul Adha pada hari Kamis tanggal 29 Juni 2023.

"Menjelaskan beberapa rangkaian kegiatan Peringatan Idul Adha 2023, yakni pada hari rabu tanggal 28 Juni 2023 pukul 20.30 wib, akan dilaksanakan Kegiatan Pawai Takbir keliling, maka dishub segera tentukan rute yang akan dilalui dengan memperhatikan jarak rute tersebut, kemudian kami akan himbau melalui kominfo agar peserta Pawai tidak dibenarkan membawa sepeda motor dengan knalpot Brong. Menjelaskan pada hari Kamis tanggal 29 Juni 2023 sekira pukul 08.00 wib, akan dilaksanakan Sholat Idul Adha Berjemaah di Lapangan Sultan Abdul Jalil Rahmadsyah Kota Tanjungbalai, kami himbau agar Satpol PP segera menghimbau dan menyurati pedagang dan pengusaha sekitar untuk menertibkan dagangannya, agar jemaah yang melaksanakan sholat tidak terganggu.

"Untuk PDAM Pemko Tanjungbalai, agar memperhatikan air bersih di sekitar Lapangan Sultan Abdul Jalil Ramadsyah, sebagai wadah berwudhu.  Kami harap Pihak Polres Tanjungbalai dapat mendukung berjalannya kegiatan.

Dalam Penyampaiannya KBO Sat Lantas Menyampaikan salam hormat kepada tamu/peserta rakor yang hadir Bahwa berdasarkan pengalaman idul fitri kemarin sudah sangat baik agar kiranya rute pawai takbir keliling Malam Idul Adha 2023  disamakan saja dengan rute Takbiran Malam Idul Fitri 2023.

"Kami harap Dishub dapat bekerja sama dengan Sat Lantas untuk memberikan pelayanan berupa 2 unit patwal dari dishub untuk pemenggal dari mobil ke rombongan sepeda motor dan satu unit lagi pengawalan dan penutup peserta pawai takbiran.

KBO Sat Intelkam menyampaika, "Salam hormat kepada tamu/peserta rakor yang hadir Kami memohon maaf karena Kapolres dan Kabag Ops tidak dapat hadir secara langsung, karena adanya tugas lain. Kami Himbau kepada Dishub agar  kolaborasi dengan Sat Lantas untuk menghimbau peserta pawai sebagai pengguna sepeda motor untuk baris di bagian paling belakang rombongan pawai.

"Pada saat Walikota dan Forkopimda menyampaikan, arahan dan sambutan, agar kita himbau kepada seluruh peserta untuk mematikan kendaraannya. " ucap KBO.(Uda)




 
Berita Lainnya :
  • Sebanyak 84 Jamaah Calon Haji Rokan Hulu Dilepas dari Masjid Agung Islamic Center
  • Pemkab Bengkalis Sambut Baik Investor Dari China Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Jembatan
  • LSM & Media : Minta Kapolsek Tenayan Raya Segera Tutup Gudang Penampungan Minyak Ilegal
  • Raih Rekor MURI, Lift Jembatan TASL Jadi Primadona Wisatawan Kabupaten Siak
  • Mantan Kepala Dinas Perkim Rohul Tersandung Korupsi, Segera Disidangkan
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Sebanyak 84 Jamaah Calon Haji Rokan Hulu Dilepas dari Masjid Agung Islamic Center
    02 Pemkab Bengkalis Sambut Baik Investor Dari China Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Jembatan
    03 LSM & Media : Minta Kapolsek Tenayan Raya Segera Tutup Gudang Penampungan Minyak Ilegal
    04 Raih Rekor MURI, Lift Jembatan TASL Jadi Primadona Wisatawan Kabupaten Siak
    05 Mantan Kepala Dinas Perkim Rohul Tersandung Korupsi, Segera Disidangkan
    06 Pemkab Malteng Gelar Musrembang RKPD Tahun 2024
    07 Kejaksaan Negeri Rokan Hulu Terima Penyerahan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Korupsi BBM
    08 Dinas Perikanan Rohil Hadirkan Instruktur dari Provinsi Riau Berpengalaman Dalam Kegiatan Pemberdaya
    09 KPU Siak Resmi Melantik 70 Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan
    10 Bupati Alfedri Bawa Sekdes Belajar di Kota Tah, Tingkatkan Kapasitas Aparatur Kampung
    11 Bupati Sukiman dan Forkopimda Komitmen Percepat Penurunan Stunting di Rokan Hulu
    12 Ancam Dengan Sajam Pemuda di Duri Diamankan Polisi
    13 2 Orang Warga Desa Balai Makam Kecamatan Bathin Solapan di Amankan Polisi
    14 Wabup Siak Husni Merza Resmi Buka Musabaqoh Tilawatil Qur'an MTQ ke XV Tingkat Kecamatan 2024
    15 Berkaitan Perizinan & Pengawasan Berusaha Berbasis Resiko, Pemkab Siak Bekali Pelaku UMKM
    16 Polsek Mandau Lakukan Patroli Gabungan di Jembatan 1 & 2 Desa Petani
    17 Calon Jamaah Haji, Bupati Alfedri Minta Jaga Kesehatan
    18 Warga Pinggir Agen Togel Online Berakhir Balik Jeruji Besi
    19 SD & SMP di Rohul Gelar Ujian Sekolah, Menentukan Kelulusan Siswa, Bupati Sukiman Beri Dukungan
    20 Umat Katolik Rayakan Misa Perdana & Syukuran di Rohul, Acara Bersejarah Paroki Santo Ignatius
    21 Perkara Tindak Pidana Korupsi BBM Dinas Perkim Pemkab Rokan Hulu: Berkas Perkara Diserahkan ke JPU
    22 Bupati Rokan Hulu dan Bupati Siak Bersatu dalam Acara Milad IKJR di Kecamatan Sabak Auh
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © GardaTerkini.com | Media Online | Bertindak demi Kebenaran