Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
PJ Bupati Malteng Apresiasi Kegiatan Lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 9
Senin, 29-04-2024 - 08:39:20 WIB
TERKAIT:
   
 

GardaTerkini.com, Malteng - Penjabat Maluku Tengah Rakib Sahubawa mengapresiasi kegiatan lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 9 di Baileo Ir Soekarno Kabupaten Maluku Tengah, Sabtu (27/4/24).


Hal tersebut di sampaikan Asisten II Ulis Boro dalam sambutan Pejabat Bupati Maluku Tengah pada kegiatan lokakarya dan dihadiri, Kepala Balai Guru Penggerak Provinsi Maluku beserta jajaran, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Maluku Tengah beserta jajaran, Para Kepala Sekolah dan Guru Penggerak seKabupaten Maluku Tengah.


"atas nama pribadi dan Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah, saya turut berbangga dan memberikan apresiasi atas pelaksanaan kegiatan Lokakarya 7 Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 9 di Kabupaten Maluku Tengah,"tuturnya.


Sahubawa menyampaikan terima kasih serta penghargaan yang tinggi kepada Kepala Balai Guru Penggerak Provinsi Maluku beserta jajaran, yang telah menyelenggarakan kegiatan Lokakarya Guru Penggerak di Kabupaten Maluku Tengah, karena sangat penting dalam mendukung langkah Pemerintah Daerah untuk mewujudkan peningkatan kualitas pendidikan di Kabupaten Maluku Tengah kedepannya.


"saya sangat yakin dengan adanya Lokakarya ini juga dapat membangun atmosfer segar bagi dunia pendidikan di Kabupaten Maluku Tengah dan mampu mengembangkan pola pikir untuk menciptakan ide-ide kreatif dalam mendorong pelaksanaan pengajaran dimana dapat berorientasi pada perubahan atau transformasi pendidikan,"ucapnya.


Dikatakan, Sumber daya manusia sebagai objek dan subjek pembangunan memiliki peran penting dan menempati posisi Strategis, jika kita sungguh-sungguh berorientasi pada pengentasan berbagai permasalahan bangsa dan peningkatan kesejahteraan rakyat. Apalagi menilik tantangan gejolak ekonomi dunia yang penuh persaingan, ditambah akan datangnya potensi bonus demografi tidak lama lagi, maka peningkatan kualitas sumber daya manusia menjadi hal yang - mutlak harus dilakukan, sehingga produktivitas kerja dapat meningkat guna memenangkan persaingan ditengah dinamika yang berlangsung cepat dalam dunia bisnis, ekonormni-politik.


"saya optimis para Guru Penggerak yang nantinya lulus dari program ini, akan mampu menjadi pelopor, motor, dan lokomotif penarik kemajuan pendidikan di Kabupaten Maluku Tengah,"jelas sahubawa**




 
Berita Lainnya :
  • Pemasangan Lampu PJU Desa di Kayu Aro Barat, Diduga Ajang Korupsi Kades dan Pihak Ketiga
  • Alfedri : Sebut Program Yang Sedang Berjalan Butuh Dukungan Semua Pihak Dihadapan Warga IKJR
  • Indra Gunawan Ingin Membawa Perubahan Terhadap Kabupaten Siak, Mendaftar Sebagai Calon Bupati
  • Ribuan Atlet Pelajar Terbaik Siak Berlaga di Popda 2024, Resmi di Buka Bupati Alfedri
  • Kades Definitif Koto Tengah Kerinci Dilantik Menjadi Guru PPPK , Diduga Tabrak Aturan
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Pemasangan Lampu PJU Desa di Kayu Aro Barat, Diduga Ajang Korupsi Kades dan Pihak Ketiga
    02 Alfedri : Sebut Program Yang Sedang Berjalan Butuh Dukungan Semua Pihak Dihadapan Warga IKJR
    03 Indra Gunawan Ingin Membawa Perubahan Terhadap Kabupaten Siak, Mendaftar Sebagai Calon Bupati
    04 Ribuan Atlet Pelajar Terbaik Siak Berlaga di Popda 2024, Resmi di Buka Bupati Alfedri
    05 Kades Definitif Koto Tengah Kerinci Dilantik Menjadi Guru PPPK , Diduga Tabrak Aturan
    06 Arfan Usman Menghadiri Acara Bagholek Godang, Mempertahankan Adat & Budaya Kampar
    07 Kasmarni Minta Kepala Seluruh Perangkat Daerah Segera Tindaklanjuti Rekomendasi BPK
    08 Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas
    09 Dirlantas Polda Riau Raih Presisi Award Dari Lemkapi
    10 Satlantas Polres Siak Gandeng ISDC Gelar Police Goes To School Edukasi Pentingnya Keselamatan
    11 Laporan Angka Stunting Siak 2023 Turun 11,6 Persen, Rakor Pemda dan Pemdes se-Riau
    12 1 DPO, Tim Opsnal Polsek Tualang Amankan Pelaku Curat Merupakan Tetangganya
    13 Info Buat Kapolda Sumut: Bandar Besar Narkoba & Judi, Diduga Terlibat Pembakaran Rumah Wartawan
    14 Klarifikasi Pemberitaan SD Methodist 9 Kota Medan, Salah Satu Media Online Hanya Ajang Manfaat
    15 Antuasme Masyarakat untuk Bergotong Royong, Harapan Masyarakat Gg Sakinah RT 04 RW 10
    16 Polsek Mandau Bersama Gabungan BKO Polres Bengkalis, Adakan Ops Cipkon di Wilayah Hukum
    17 Anggota Lantas Kandis Bersama Warga Gotong-royong Bersihkan Jalan Lintas
    18 Bupati Bengkalis Ikuti Rakor Pemerintah Daerah dan Pemerintah Desa Se-Riau
    19 Bawaslu Kabupaten Kerinci Disorot Terkait Perekrutan Panwascam
    20 Pemerintah Pusat Alokasikan Anggaran Sesuai Kebutuhan Daerah
    21 Firmansyah Kembalikan Formulir DPD Partai Nasdem Balon Bupati Muara Enim
    22 Surat Klarifikasi LSM & Media, Diduga Tak Digubris Kabalai PJN Riau Yohanis Tulak
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © GardaTerkini.com | Media Online | Bertindak demi Kebenaran